Soal dan Jawaban Asesmen Sumatif Mata Pelajaran Administrasi Infrastruktur Jaringan SMK
Berikut ini naskh Soal dan Jawaban Asesmen Sumatif Mata Pelajaran Administrasi Infrastruktur Jaringan SMK TKJ Kelas 12.
1.
Vlan adalah singkatan
dari...
a. virtual
local area network *
b. vokal local area netwok
c. virtual lan area networking
d. video local area network
e. virtual local area netizen
2.
Berikut ini jenis -
jenis vlan , kecuali ..
A. Default vlan
B. Data vlan
C. Routing vlan *
D. Management vlan
E. Voice vlan
3.
Vlan yang hanya mengatur
traffic data pada vlan merupakan pengertian dari…
a.
Default vlan
b.
Managenment vlan
c.
Voice vlan
d.
Data
vlan*
e.
Native vlan
4.
Merupakan sekelompok
perangkat pada satu lan atau lebih yang dikonfigurasikan (menggunakanperangkat
lunak pengelolaan) sehingga dapat berkomunikasi seperti halnya bila
perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama, padahal sebenarnya perangkat
tersebut berada pada sejumlah segmen lan yang berbeda, merupakan pengertian
dari ....
a.
Lan
b.
Man
c.
Wan
d.
Vlan
*
e. Http
5.
Pengertian routing
statis…?
a.
Routing yang
dikonfigurasikansecara online
b.
Routing yang
dikonfigurasikan secara offline
c.
Routing yang
dikonfigurasikan secara bebas
d.
Routing
yang dikonfigurasikan secara manual *
e.
Routing yang
dikonfigurasikan secara social
6.
Aplikasi
yang digunakan untuk melakukan simulasi setting router….
a.
Virtual box
b.
Corel draw
c.
Mozilla
d.
Cisco
paket tracer *
e.
Photoshop
7.
Apa yang dimaksud dengan
dynamic router..
a.
Routing yang
konfigurasinya harus dilakukan secara manual, administrator jaringan harus
memasukkan atau menghapus rute statis jika terjadi perubahan topologi.
b.
Menghubungkan sebuah
jaringan komputer dengan jaringan komputer lain dengan protocol yang berbeda
c.
Sebuah jaringan dapat
digunakan untuk meningkatkan performa keseluruhan dari aplikasi bisnis, dengan
cara memberikan tugas komputasi “lebih” kepada suatu perangkat yg di
distribusikan ke komputer yang lain
d.
Sebuah sistem internet
working yang mengkoneksikan dua jaringan dalam waktu yang sama dan dapat
dikonfigurasikan dalam sebuah perangkat lunak atau software
e.
Sebuah
router yang memiliki dab membuat tabel routing dinamis, dengan mendengarkan
lalu lintas jaringan dan juga dengan saling berhubungan dengan router lainnya.
*
8.
Apa yang dimaksud dengan firewall..
a.
Sistem
atau perangkat yang memberi otorisasi pada lalu lintas jaringan komputer yang
dianggapnya aman untuk melaluinya dan melakukan pencegahan terhadapa jaringan
yang dianggap tidak aman. *
b.
Menghubungkan sebuah
jaringan komputer dengan jaringan komputer lain dengan protocol yang berbeda.
c.
Sebuah sistem internet
working yang mengkoneksikan dua jaringan dalam waktu yang sama dan dapat
dikonfigurasikan dalam sebuah perangkat lunak atau software
d.
Sebuah jaringan dapat
digunakan untuk meningkatkan performa keseluruhan dari aplikasi bisnis, dengan
cara memberikan tugas komputasi “lebih” kepada suatu perangkat yg di
distribusikan ke komputer yang lain
e.
Sekelompok perangkat
pada satu lan atau lebih yang dikonfigurasikan (menggunakanperangkat
lunak pengelolaan) sehingga dapat berkomunikasi
9.
Sebutkan macam-macam
software firewall, kecuali…
a.
Host
firewall *
b.
Outpost firewall free
c.
Private firewall
d.
Comodo firewall
e.
Avs firewall
10.
Internet gateway sering
juga disebut sebagai….
a.
Gerbang
jaringan *
b.
Gerbang mas
c.
Gerbang data
d.
Gerbang system
e.
Gerbang it
11. Untuk melihat konfigurasi ip yang terpasang pada
komputer kita digunakan perintah..
a.
Nslookup
b.
Ipconfig *
c.
Ping
d.
Tracert
e.
Netstat
12. Komputer yang
meminta no ip secara default adalah
a.
Dhcp
server
b.
Dhcp client *
c.
User
d.
Server
e.
Client
13. Berikut ini yang termasuk kelebihan vlan..
a.
Fleksibel *
b.
Faximile
c.
Failed
d.
Fight
e.
Tidak ada yang benar
14. Fungsi firewall sebagai…
a.
Memutus jaringan
b.
Mengawasi
arus paket data yang mengalir di jaringan*
c.
Mengontrol jaringan
d.
Mengetahui ip address
e.
Semua jawaban benar
15. Dhcp merupakan kependekan dari
a.
Dinamyc host control protocol *
b.
Domain
host control proxy
c.
Domain
hunter control proxy
d.
B dan
a salah
e.
Tidak
ada yang benar
16. Apa pengertian dari proxy server…
a.
Sebuah
system computer yang menyediakan jenis layanan tertentu dalam sebuah jaringan *
b.
Sebuah web yang dapat
menimbulkan virus
c.
Aplikasi yang berguna
untuk mengedit foto
d.
Software untuk memantau
arus bandwith
e.
Software keamanan yang
dibuat untuk melindungi kaptop kita dari virus
17. Fungsi switch yaitu sebagai...
a.
Manajemen
lalu lintas yang terdapat pada suatu jaringan computer *
b.
Memadati lalu lintas
c.
Mengatur lampu
lalulintas samsat
d.
Manajemen lalu lintas
yang terdapat dijalanan
e.
Tidak memiliki fungsi
yang berarti
18. Switch juga bertugas untuk mencari jalur yang paling
baik dan optimal serta memastikan pengiriman paket data yang efisien ke....
a.
Destinasinya
*
b.
Mana mana
c.
Pada pengirimnya
d.
Kembali lagi
e.
Rumah
19. Switch merupakan perangkat ... komputer
a.
software
b.
brainware
c.
tupperware
d.
malware
e.
hardware
*
20. Skema desain pembangunan
sebuah jaringan komputer dikenal dengan istilah….
a.
Denah
b.
Tipe
c.
blue
print
d.
schema
e.
Topologi
*
21. Cara kerja switch yaitu dengan cara ... pada suatu
port
a.
mengirim paket data
b.
menerima
paket data *
c.
menghubungkan paket data
d.
merusak
e.
menghubungkan
22. Switch terbagi menjadi berapa macam?
a.
1
b.
2 *
c.
3
d.
4
e.
7
23. Berikut ini cara akses router mikrotik,
kecuali...
a.
telnet
b.
SSH
c.
web based
d.
winbox
e.
computer
*
24. Mikrotik berasal dari negara yang terletak
antara rusia dan swedia yaitu negara...
a.
inggris
b.
india
c.
Latvia
*
d.
indonesia
e.
malaysia
25. Sistem operasi mikrotik adalah sistem operasi
berbasis linux yang biasanya digunakan sebagai...
a.
network
router *
b.
network komputer
c.
ip address
d.
gateway
e.
network pc
Demikian informasi tentang Latihan Soal dan Jawaban Asesmen Sumatif
Akhir Jenjang Administrasi Mata Pelajaran Administrasi Infrastruktur Jaringan SMK. Semoga ada manfaatnya